- Buatlah daftar nama undangan di ms. excel dan simpan dengan nama Daftar Undangan, selanjutnya tutup file Daftar Undangan tersebut.
- Buatlah draft undangan seperti format gambar di bawah ini (dalam hal ini menggunakan microsoft office word 2007):
- Letak kursor di baris nama kemudian alamat (setelah tanda titik dua). Klik menubar Mailings - Start Mail Merge - Step by Step Mail Merge Mizard... Maka akan muncul form Mail Merge (sebelah kanan lembar kerja).
- Selanjutnya pada form Mail Merge tahap pertama pilih dulu document type Letters - Klik Next: Starting document pada bagian bawah.
- Pada tahap kedua, pilih Use the current document - kemudian klik Next: Select recipients pada bagian bawah.
- Pada tahap ketiga, pilih Use an existing list - klik tombol Browse...
- Maka akan muncul kotak dialog baru Select Data Source. Cari nama file Daftar Undangan (yang sudah kita buat sebelumnya) lalu tekan tombol Open.
- Akan muncul kotak dialog baru Select Table. Pilih Sheet1$ (lokasi daftar nama undangan ada di Sheet 1) kemudian tekan tombol OK.
- Akan muncul kotak dialog baru Mail Merge Recepients, Centang semua daftar nama yang akan tampil kemudian tekan tombol OK.
- Masih pada tahap ketiga klik Next: Write your letter.
- Pada tahap keempat, klik Next: Preview your letters.
- Pada tahap kelima, klik Next: Complete the merge.
- Selanjutnya tahap ke enam, klik menubar Mailings - Insert Merge Field pada group Write & Insert Fields. Klik Nama untuk baris Nama lembar kerja dan Alamat pada baris Alamat lembar kerja.
- Selanjutnya, untuk menampilkan Nama dan Alamat, klik Preview Result pada grup Preview Results pada menubar Mailings, dan tombol navigasi segitiga Previous Record untuk mengganti nama dan alamat sebelumnya dan Next Record untuk nama dan alamat selanjutnya secara otomatis.
- Setelah semuanya sudah tampil, tinggal lakukan cetak ke dalam kertas. Klik Next Record untuk menampilkan daftar nama undangan selanjutnya.
- Buatlah daftar nama undangan di ms. excel dan simpan dengan nama Daftar Undangan, selanjutnya tutup file Daftar Undangan tersebut.
- Buatlah draft undangan seperti format gambar di bawah ini (dalam hal ini menggunakan microsoft office word 2007):
- Letak kursor di baris nama kemudian alamat (setelah tanda titik dua). Klik menubar Mailings - Start Mail Merge - Step by Step Mail Merge Mizard... Maka akan muncul form Mail Merge (sebelah kanan lembar kerja).
- Selanjutnya pada form Mail Merge tahap pertama pilih dulu document type Letters - Klik Next: Starting document pada bagian bawah.
- Pada tahap kedua, pilih Use the current document - kemudian klik Next: Select recipients pada bagian bawah.
- Pada tahap ketiga, pilih Use an existing list - klik tombol Browse...
- Maka akan muncul kotak dialog baru Select Data Source. Cari nama file Daftar Undangan (yang sudah kita buat sebelumnya) lalu tekan tombol Open.
- Akan muncul kotak dialog baru Select Table. Pilih Sheet1$ (lokasi daftar nama undangan ada di Sheet 1) kemudian tekan tombol OK.
- Akan muncul kotak dialog baru Mail Merge Recepients, Centang semua daftar nama yang akan tampil kemudian tekan tombol OK.
- Masih pada tahap ketiga klik Next: Write your letter.
- Pada tahap keempat, klik Next: Preview your letters.
- Pada tahap kelima, klik Next: Complete the merge.
- Selanjutnya tahap ke enam, klik menubar Mailings - Insert Merge Field pada group Write & Insert Fields. Klik Nama untuk baris Nama lembar kerja dan Alamat pada baris Alamat lembar kerja.
- Selanjutnya, untuk menampilkan Nama dan Alamat, klik Preview Result pada grup Preview Results pada menubar Mailings, dan tombol navigasi segitiga Previous Record untuk mengganti nama dan alamat sebelumnya dan Next Record untuk nama dan alamat selanjutnya secara otomatis.
- Setelah semuanya sudah tampil, tinggal lakukan cetak ke dalam kertas. Klik Next Record untuk menampilkan daftar nama undangan selanjutnya.
Membuat Surat Massal Menggunakan Mail Merge di Microsoft Office Word
Ahmad Fadholi
10/25/2016 12:49:00 PM
Related Posts:
Cara Membuat Daftar Isi Otomatis Rapi di Microsoft Word Mas Fadholi Blog - Cara Membuat Daftar Isi Otomatis Rapi di Microsoft Word – Anda tentunya sudah tahu apa itu fungsi dari daftar isi. Daftar isi sering digunakan untuk melengkapi isi dari sebuah buk ...
Cara Membuat Nomor Halaman Berbeda Dalam Satu Dokumen di Microsoft Word Sebelumnya dalam postingan saya telah saya bahas bagaimana cara membuat nomor halaman di microsoft word. Dalam postingan kali ini kembali saya akan berbagi tips bagaimana cara membuat nomor halama ...
Cara Membuat Nomor Halaman di Microsoft Word Menulis sebuah buku rasanya tak lengkap kalau tidak ada nomor halaman. Nomor halaman ini berfungsi untuk memberikan sebuah tanda indeks yang akan dimasukkan ke dalam daftar isi. Dengan adanya nomor ...
Cara Membuat Tabel Dengan Mudah di Microsoft Word Mas Fadholi Blog – Cara Membuat Tabel Dengan Mudah di Microsoft Word - Pada kesempatan kali ini, kembali saya akan memberikan tutorial menggunakan microsoft word yang membahas tentang pembuatan tabe ...
Cara Memotong Gambar / Crop Picture pada Microsoft Office Word Memotong gambar yang mempunyai ukuran sangat besar dapat kita lakukan dengan menggunakan microsoft office word. Fasilitas ini dapat kita manfaatkan tanpa harus menggunakan software photoshop, sehin ...
0 Komentar:
Post a Comment